Kamis, 18 April 2013

Soal UKK Bahasa Indonesia Kelas 5 SD Semester 2/Genap
Assalamualaikum, sahabat dan pembaca soalulangansekolah semua. Kali ini kita akan menyimak soal latihan Bahas Indonesia untuk persiapan UKK. Sebelumnya kelas 5 telah menyimak Soal UKK IPS Kelas 5 SD Semester 2/Genap (Latihan). Mari kita lihat seperti apa soal bahasa indonesia ini!

Soal UKK Bahasa Indonesia Kelas 5 SD Semester 2/Genap
  III. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar!
  1. Percakapan seorang di dalam drama disebut….
  2. Pendapat yang cenderung menjatuhkan, tidak mendukung, menolak atau bahkan berlawanan dengan alasan tertentu disebut….
  3.  Berita faktual selalu ditempatkan dihalaman utama surat kabar.
  4. Faktual artinya….
  5.  Agar dapat melaporkan isi sebuah buku yang telah dibaca. Terlebih dahulu kita harus….
  6. Sofiah anak yang kurang mampu. Meskipun begitu ia selalu mendapat rengking satu di kelas. Watak Sofiah adalah….
  7.  Mempersingkat isi cerita disebut….
  8. Bapak (baik) mainan adik yang rusak. Kata baik seharusnya ….
  9. Pembahasan, perdebatan atau perbincangan mengenai suatu hal disebut….
  10. Panjang pendek dan pembentukan indah bunyi suara saat melafalkan puisi disebut dengan…Karangan deskridsi adalah….

III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jawaban yang benar!
  1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan alur cerita?
  2. Terjadi kecelakaan lalu lintas di jalan raya.
    Tulislah kalimat tanggapan dari persoalan di atas.
  3. Apa kriteria menyampaikan hasil pengamatan dengan baik dan benar?
  4. Sebutkan ciri-ciri pantun?
  5. Bagaimana cara menggungkakpkan saran dalam diskusi?
Demikian Soal UKK Bahasa Indonesia Kelas 5 SD Semester 2/Genap mudah-mudahan bermanfaat! Soal UKK SD lainya silahkan lihat di daftar isi.

Entri Populer