Assalamualaikum, sahabat blog soalulangan semua. Kali ini kita akan mencoba mengerjakan Soal TIK Kelas 6 SD UTS Semester 2. Soal ini tentu tidak akan sama dengan soal TIK lainya yang dibuat rekan guru TIK di masing-masing sekolah dasar. Tapi untuk bahan perbandingan, dan uji kompetensi marilah kita coba mengerjakan soal berikut ini.
Materi: Menggunakan Profram Aplikasi Microsoft PowerPoint 2007 dan Pengenalan Internet.
A. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat!
- Untuk membuat slide presentasi kita bisa menggunakan aplikasi Microsoft.............
- New Slide digunakan untuk...................................pada Microsoft PowerPoint 2007.
- Custom Animation digunakan untuk............................
- Menu Slide Show digunakan untuk...............
- Insert Picture digunakan untuk.......................
- Save digunakan untuk.......................sedangkan Save As untuk......................
- Menu Open untuk...................
- Layout digunakan untuk...............
- Menu Transition sound digunakan untuk...............
- Menu Design digunakan untuk.................
- Sebutkan langkan masuk ke Micorosft PowerPoint 2007?
- Sebutkan perangkat lunak yang bisa digunakan untuk membuat slide presentasi selain PowerPont?
- Sebutkan perbedaan From Beginning, Trom Current Slide dan Custom Slide Show ?
- Sebutkan keanjangan dari Internet?
- Sebutkan 3 kegunaan internet yang kamu ketahui?
- Sebutkan 3 jenis browser yang kamu ketahui?
- Sebutkan 3 mesin pencari yang kamu ketahui?
- Apa kegunaan dari E-mail?
- Sebutkan 3 situs penyedia e-mail gratisan?
- Sebutkan 3 situs pencari terbesar di internet?
Demikan Soal TIK Kelas 6 SD UTS Semester 2 ini. Mudah-mudahan dapat digunakan sebagai bahan latihan, bahan belajar dan bahan perbandingan soal tik di sekolah dasar masing-masing. Simak juga sola tik semester 1.